Cahayapendidikan.com – RPP PJOK Kelas 7 Kurikulum 2013 Revisi Terbaru.
PJOK bertujuan mengembangkan aspek kebugaran jasmani, keterampilan gerak, keterampilan berfikir kritis, keterampilan sosial, penalaran, stabilitas emosional dan tindakan moral.
Selain itu mengajarkan pola hidup sehat dan pengenalan lingkungan bersih melalui pembekalan pengalaman belajar menggunakan aktivitas jasmani.
Proses pembelajaran diselenggarakan secara interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, dan memotivasi peserta didik untuk berpartisipasi aktif.
Maka guru wajib melakukan perencanaan pembelajaran, pelaksanaan proses pembelajaran serta penilaian proses pembelajaran. Hal ini dilakukan dalam rangka meningkatkan efisiensi dan efektivitas ketercapaian kompetensi lulusan.
Ada berbagai kegiatan persiapan yang wajib dilakukan guru sebelum memulai proses pembelajaran, mulai dari membaca buku-buku referensi untuk memperluas wawasan.
Selain itu mengidentifikasi sumber-sumber belajar yang relevan, dan menentukan langkah-langkah pembelajaran, sampai dengan menyusun rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP).
Sebetulnya penyusunan RPP bukan hanya sekedar urusan persiapan administratif, melainkan kegiatan yang melekat pada pembelajaran sebagai sebuah proses.
Dalam menyusun dan mengembangkan RPP, guru dapat melakukannya secara mandiri maupun secara berkelompok. Sebagai acuan dalam penyusunan RPP adalah silabus dan standar isi.
RPP PJOK dikembangkan secara rinci mengacu pada Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar, silabus serta bahan ajar.
RPP terdiri atas komponen KI, KD, indikator, tujuan, materi pembelajaran, metode, media, sumber belajar, langkah-langkah pembelajaran, dan penilaian hasil pembelajaran.
Dimana masing-masing komponen berhubungan secara logis sehingga membentuk satu kesatuan yang utuh. Sebagian besar komponen silabus sebetulnya dapat langsung digunakan dalam pengisian komponen-komponen RPP.
RPP PJOK Kelas 7 Kurikulum 2013 Revisi Terbaru
Berikut ini admin bagikan Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP PJOK SMP MTS kurikulum 2013.
RPP yang admin bagikan ini dalam format .docx sehingga memudahkan anda dalam melakukan penyesuaian dengan kondisi sekolah.
RPP PJOK Kelas 7 SMP MTS Kurikulum 2013 Revisi Terbaru dapat anda unduh pada tautan berikut ini.
1. RPP Kelas 7-1 Bola Voli 2. RPP Kelas 7-1 Boal Kecil Tenis Meja 3. RPP Kelas 7-1 Lari Jarak Pendek 4. RPP Kelas 7-1 Bela Diri 5. RPP Kelas 7-1 Kebuagran Jasmani 6. RPP Kelas 7-1 Senam Lantai 7. RPP Kelas 7-1 Aktivitas Gerak Berirama 8. RPP Kelas 7-1 Tolak Peluru 9. RPP Kelas 7-1 Bola Basket 10. RPP Kelas 7-1 Bulu Tangkis11. RPP Kelas 7-1 Jalan Cepat 12. RPP Kelas 7-1 Kasti 13. RPP Kelas 7-1 Kesehatan 14. RPP Kelas 7-1 Pola Hidup Sehat 15. RPP Kelas 7-1 Sepak Bola 16. RPP Kelas 7-1 Renang 17. RPP Kelas 7-2 Sepak bola 18. RPP Kelas 7-2 Bola Voli 19. RPP Kelas 7-2 Bola Basket 20. RPP Kelas 7-2 Lari Sprint 21. RPP Kelas 7-2 Bulu Tangkis 22. RPP Kelas 7-2 Tenis Meja 23. RPP Kelas 7-2 Lompat Jauh 24. RPP Kelas 7-2 Tolak Peluru 25. RPP Kelas 7-2 Senam Lantai 26. RPP Kelas 7-2 Senam Irama 27. RPP Kelas 7-2 Renang 28. RPP Kelas 7-2 Pola Hidup Sehat 29. RPP Kelas 7-2 Kebugaran Jasmani | 1 Unduh |
Baca Juga:
Demikian RPP PJOK Kelas 7 Kurikulum 2013 Revisi Terbaru yang dapat admin bagikan, semoga bermanfaat.